Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2018

PERBANKAN SYARIAH

Gambar
PERBANKAN SYARIAH Disusun Oleh : Aulya Abbie Rachman (31216210) Chandra (31216557) Ika Ardianingrum (33216392) Siti Fatimah (37216088) 2DD02 UNIVERSITAS GUNADARMA KALIMALANG 2016/2017 BAB I PENDAHULUAN Perkembangan bank syariah selama hampir 20 (dua puluh) tahun kehadirannya di Indonesia menunjukkan kinerja yang semakin membaik, baik dari sisi kelembagaan maupun kinerja keuangan termasuk peningkatan jumlah nasabah bank syariah. Namun demikian, tantangan pengembangan industri perbankan syariah semakin meningkat termasuk operasional dan model-model bank syariah yang dapat dikembangkan ke depan. Untuk itu, dibutuhkan model-model bisnis bank syariah ideal, workable , dan prudent yang dapat melayani lebih banyak masyarakat, menjawab harapan berbagai pihak, sesuai dengan karakter bisnis perbankan syariah Indonesia, berorientasi masa depan dan comply dengan international standard . Model bisnis bank syariah tersebut akan me